1. Tim Pementasan Pembagian tugas dan pemain: 1. Penulis Naskah

Berikut ini adalah pertanyaan dari nazhirarahma010 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

1. Tim Pementasan Pembagian tugas dan pemain: 1. Penulis Naskah 2. Sutradara 3. Penata Panggung 4. Penata Cahaya 5. Penata Rias dan Busana : 6. 7. . : Penata Suara Pemain *) tatan:apa tugas dari masing² bidang tersebut ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

  1. Penulis naskah, bertugas menciptakan jalan cerita, membuat tingkasan sinopsis, menciptakan dan menulis dasar acuan dalam bentuk naskah/skenario atas dasar ide cerita sendiri atau dari pihak lain.
  2. sutradara, mengatur dan mengkoordinasi seluruh komponen yang terlibat didalam pementasan. Di samping itu, ada beberapa tugas yang lebih detil dilakukan oleh seorang sutradara yakni: melakukan pendalaman dan analisa naskah secara keseluruhan.
  3. penata panggung, mendesain dan memasang properti di atas pentas, persiapan dan menyediakan propoerti yang dibutuhkan penari pada saat pertunjukan.
  4. penata cahaya, merencanakan sekaligus memainkan pencahayaan pada saat pementasan / shooting berjalan sehingga pencahayaan mendukung penciptaan latar suasana panggung / hasil visual. Jelas bahwa penata caha perlu berkoordinasi dengan penata kameramen maupun artistik.
  5. penata rias dan busana, membantu memberikan dandanan atau perubahan-perubahan pada para pemain sehingga terbentuk dunia pentas dengan suasana yang kena dan wajar. Tugas ini dapat merupakan fungsi pokok, dapat pula sebagai fungsi bantuan. selain itu, dia juga bertugas untuk mengatur busana yang dikenakan pada saat pementasan, yang sesuai dengan tema dan karakter yang diperankan masing masing.
  6. penata suara, mengatur suara atau bunyi selama pertunjukan berlangsung. Penjelasan: Proses kerjanya dimulai dari mendesain atau merancang tata suara sampai dengan mengatur suara atau bunyi tersebut mempunyai kualitas suara yang baik
  7. pemain, memainkan peran-peran yang ada sesuai dengan naskah.

Penjelasan:

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh herlixgl dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 03 Jul 22