arti adaptasi dan tujuan adaptasi​

Berikut ini adalah pertanyaan dari evifuziansah pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Arti adaptasi dan tujuan adaptasi​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

adaptasi adalah penyesuaian diri yang dilakukan makhluk hidup terhadap lingkungannya sebagai bentuk pertahanan diri kemampuan beradaptasi berperan penting dalam kehidupan agar terhindar dari ancaman kepunahan adaptasi disebut juga sebagai penyusun diri baik itu secara genetik ataupun habitat

adaptasi tujuannya agar makhluk hidup tetap bisa hidup walau lingkungannya berubah

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh falyanabila52 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 11 Dec 22