Berikut ini adalah pertanyaan dari unknown pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
.
Buatlah sebuah puisi yang bertemakan sedih!
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
"Sad"
Saat Malam Tiba . .
Ku Rangkai Kata - Kata Ku Dalam Puisi . .
Ku Hanya Bisa Menulis . . .
Ku Hanya Bisa Menyapa Rindu Dan Air Mata . .
Saat Hujan Tiba . .
Ku Hanya Bisa Menangis Di Bawah Rintik Hujan . .
Perlahan Hatiku Merasa Tenang . . .
Saat Matahari Tiba Ku Hanya Bisa Tersenyum . .
Siang Dengan Cahaya Matahari . .
Senyuman Senja Membuatku Semangat Dan Menjalani Hidup Yang Lebih Baik Lagi . .
Penjelasan:
Tahukah kamu ? puisi adalah sebuah rangkaian kata kata yang ditulis seseorang untuk menunjukkan isi dalam hati penulis tersebut. nah, di dalam puisi tadi berisikan tentang "sedih" jadi alur di dalam puisi tersebut tentu berisikan tentang kesedihan sesuai dengan tema tersebut.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh LeeSchool dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Thu, 22 Sep 22