18. Bacalah penggalan cerita sejarah berikut dengan saksama! Alexander The

Berikut ini adalah pertanyaan dari milaagustin1201 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

18. Bacalah penggalan cerita sejarah berikut dengan saksama! Alexander The Great adalah seorang raja, komandan, dan seorang penakluk. Alexander Agung begitu kuat sehingga beberapa orang memanggilnya dewa. Dia adalah salah satu jenderal terbesar dalam sejarah dan ia membangun sebuah kerajaan yang luas yang diperpanjang dari laut Mediterania ke India. Penggalan cerita sejarah tersebut terdapat pada bagian.. A. orientasi B. urutan peristiwa C. reorientasi D. sumber informasi E. abstraksi​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

A. orientasi

karena cuplikan cerita tersebut berisi pengenalan tokoh pangeran Alexander The Great tentang kekuatannya , keberaniannya .

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh runganto76 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 22 Jan 23