Cermati teks berikut. (1) Aturan dan sanksi yang diterapkan oleh Pemerintah

Berikut ini adalah pertanyaan dari japarjapur5 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Cermati teks berikut.(1) Aturan dan sanksi yang diterapkan oleh Pemerintah Kota Bandung tentang keharusan meletakkan tempat sampah di mobil akan berdampak positif. (2) Adanya tempat sampah di dalam mobil akan membuat sopir atau penumpang terbiasa membuang sampah di situ. (3) Jadi, mereka tidak akan membuang sampah ke jalan. (4) Hal ini akan mengurangi sampah di jalanan dan menciptakan lingkungan yang bersih.

Informasi persetujuan atau tanggapan positif pada teks tersebut ditunjukkan kalimat nomor .…

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban

Informasi persetujuan atau tanggapan positif pada teks tersebut ditunjukkan kalimat nomor (2).

(2) Adanya tempat sampah di dalam mobil akan membuat sopir atau penumpang terbiasa membuang sampah di situ.

________ₓ˚. ୭ ˚○◦˚.˚◦○˚ ୧ .˚ₓ________

Pembahasan

Tanggapan adalah reaksi seseorang terhadap suatu topik berdasarkan apa yang dilihat, didengar atau dirasakan.

Ada banyak bentuk tanggapan, yaitu:

  • Kritik. Merupakan tanggapan yang bersifat analisis dan evaluasi terhadap sesuatu untuk meningkatkan kualitas.
  • Saran. Merupakan tanggapan seseorang dengan memberikan pendapat untuk meningkatkan kualitas dari apa yang ditanggapi.
  • Persetujuan. Merupakan tanggapan yang berisi pernyataan setuju atas topik yang dibahas.

________ₓ˚. ୭ ˚○◦˚.˚◦○˚ ୧ .˚ₓ________

Detail jawaban

  • Mapel: Bahasa Indonesia
  • Kelas: 9
  • Bab: 4 - Teks Tanggapan
  • Kode soal: 1
  • Kode kategorisasi: 9.1.4

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Sααrche dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 28 Feb 23