teka teki coklat berjerawat​

Berikut ini adalah pertanyaan dari iican3436 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Teka teki coklat berjerawat​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Teka-teki adalah soal atau pertanyaan (dapat berupa gambar atau kalimat) yang diungkapkan dengan samar (menggunakan pilihan diksi dan ungkapan) agar sulit ditebak. Teka-teki biasanya digunakan untuk permainan guna mengasah kemampuan otak seseorang dalam berpikir.

Pembahasan

Pertanyaan teka-teki :

Coklat berjerawat

Jawaban :

Beng-beng. Mengapa? Karena Beng-beng adalah sebuah cemilan wafer yang dibalut karamel dan coklat. Tekstur Beng-beng sendiri terlihat seperti berjerawat. Coklat tersebut telah diberikan crisp yang berukuran kecil seperti butiran, sehingga terlihat seperti coklat yang berjerawat.

Pelajari Lebih Lanjut

1. Materi tentang MOS yomemimo.com/tugas/2931236

2. Materi tentang teka-teki MOS yomemimo.com/tugas/23155159

#BelajarBersamaBrainly #SPJ1

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ElementaryModerator dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 10 Oct 22