Berikut ini adalah pertanyaan dari elfitra2003 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
- Tokoh utama cerita tersebut adalah Aska
- Cerita tersebut adalah alur mundur
- Latar waktu yang terdapat pada paragraf pertama adalah tahun lalu
- Nada dan suara dalam harmoni adalah gramatikal cerita.
- Bagian orietasi ditunjukkan pada paragraf ke 2.
Pembahasan :
Alur cerita adalah urutan atau rangkaian peristiwa yang membentuk sebuah cerita menjadi satu kesatuan yang utuh. Pengertian alur cerita juga biasa disebut sebagai plot cerita yang membuat cerita menjadi utuh.
Cara menentukan alur adalah dengan cara menentukan tokoh dan peristiwa, menentukan awal masalah atau konflik, menentukan puncak masalah atau klimaks, menentukan penyelesaian, dan menentukan jenis alur (maju atau mundur).
Alur majuadalah cerpen dengan peristiwa yang disajikan secara kronologis atau sesuai dengan urutan waktu dari awal ke akhir.
Pelajari lebih lanjut
Pengertian alur mundur
#BelajarBersamaBrainly#SPJ1
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh resitaana95 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sat, 06 Aug 22