Pengertian DAN PERBEDAAN -Teks LAPORAN -Teks EKSPLANASI -Teks peskripsi​

Berikut ini adalah pertanyaan dari andikaandika11598 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Pengertian DAN PERBEDAAN -Teks LAPORAN -Teks EKSPLANASI -Teks peskripsi​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Penjelasan:

Teks Laporan adalah suatu cara komunikasi untuk menyampaikan informasi, berita, keterangan, pemberitahuan, ataupun pertanggungjawaban baik secara lisan maupun secara tertulis

Teks eksplanasi adalah teks yang berisi sebab akibat terjadinya suatu fenomena, baik fenomena alam maupun fenomena sosial

Teks deskripsi adalah teks yang menggambarkan objek secara jelas dan terperinci agar pembaca seolah-olah dapat merasakan langsung objek yang digambarkan.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh galihpremono72 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 04 Dec 22