am tek n gagasan pokok dan gagasan penjelas setiap paragraf

Berikut ini adalah pertanyaan dari oktavianurazizah62 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

am tek n gagasan pokok dan gagasan penjelas setiap paragraf ya Melestarikan Lingkungan Hidup dengan mengisi tabel berikut ini. Tugas Temukan Paragraf ke 1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. Gagasan Pokok Gagasan Penjelas​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Gagasan pokok adalah suatu gagasan yang menjadi ide pokok (utama) dari suatu paragraf. Berdasarkan soal, dapat disimpulkan bahwa gagasan pokok dan gagasan penjelas setiap paragraf tentang "Melestarikan Lingkungan Hidup" antara lain sebagai berikut:

  • Paragraf 1: gagasan pokok: permasalahan seputar lingkungan hidup. Gagasan penjelas: kejadian demi kejadian yang dialami di dalam negeri telah memberi dampak yang sangat besar.  
  • Paragraf 2: gagasan pokok: usaha untuk melestarikan lingkungan hidup. Gagasan penjelas: upaya yang dimaksud adalah upaya rekonsiliasi.
  • Paragraf 3: gagasan pokok: kerusakan lingkungan hidup. Gagasan penjelas: lama-kelamaan tangisan terhadap nasib itu terlupakan dan dianggap sebagai embusan angin yang berlalu.
  • Paragraf 4: gagasan pokok: kerusakan alam akibat ulah manusia. Gagasan penjelas: upaya rekonsiliasi menjadi suatu sumbangan positif yang perlu disadari.
  • Paragraf 5: gagasan pokok: usaha untuk menhindarkan diri dari kerusakan lingkungan hidup. Gagasan penjelas: justru kesempatan itu menjadi titik tolak untuk memulai suatu perubahan.
  • Paragraf 6: gagasan pokok: akar permasalahan lingkungan hidup. Gagasan penjelas: berbagai fakta kerusakan lingkungan hidup yang terjadi di tanah air.
  • Paragraf 7: gagasan pokok: binatang yang perlu dilindungi. Gagasan penjelas: pembalakan liar yang terjadi pun tak dapat dibendung lagi.

Pembahasan:

Pada suatu paragraf terdapat gagasan pokok dan penjelas. Gagasan pokok adalah suatu gagasan yang menjadi ide pokok (utama) dari suatu paragraf.

Pelajari lebih lanjut

Materi tentang pengertian teks deskripsi yomemimo.com/tugas/3721165

#BelajarBersamaBrainly

#SPJ1

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ariefikhwanw dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 05 Dec 22