Penebangan pohon secara berlebihan masih sering dilakukan oleh orang yang

Berikut ini adalah pertanyaan dari Sherlipermata pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Dasar

Penebangan pohon secara berlebihan masih sering dilakukan oleh orang yang tidak bertanggungjawab untuk mengosongkan hutan membuat perkebunan. Akan tetapi, akibat penebangan pohon tersebut sangat merugikan bagi lingkungan dan masyarakat.a Tulislah 2 akibat yang terjadi jika penebangan hutan terus terjadi!

b. Tulislah 2 cara yang dilakukan untuk menjaga kelestarian hutan!

Help me no ngasal reportt!!!!!!

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

jawaban:

A. (1). Mengakibatkan ekosistem hutan menjadi terganggu

(2). Dapat menyebabkannya kehilangan sumber makanan pada atau dapat menyebabkan kehilanga keanekaragaman hayati dalam skala yang begitu besar

B. (1). Melakukan Reboisasi. Reboisasi adalah penanaman hutan yang tandus atau gundul

(2). Melakukan sistem tebang pilih atau melindungi atau menjaga habitat hewan dan tanaman di hutan

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh tampubolonreni2 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 05 Jul 22