1.Analisis struktur teks pidato persuasif di atas2.uraikanlah ciri bahasa teks

Berikut ini adalah pertanyaan dari mmul8294 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

1.Analisis struktur teks pidato persuasif di atas2.uraikanlah ciri bahasa teks pidato di atas
3.Jelaskan isi teks pidato di atas!​
1.Analisis struktur teks pidato persuasif di atas2.uraikanlah ciri bahasa teks pidato di atas3.Jelaskan isi teks pidato di atas!​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

1. Struktur yang terdapat dalam teks pidato tersebut adalah

- Pembukaan

a. Salam Pembuka : Assalamualaikum warrahmatulahi wabarakatuh. Selamat Siang, salam sejahtera bagi kita semua.

b. Ucapan syukur : Puji dan syukur marilah kita panjatkan kehadirat Allah Swt ...

c. Ucapan penghormatan : Yang saya hormati Bapak Kepala Sekolah SMA Negeri 4 Tanegrang Selatan ...

d. Pengantar Topik : Hadirin yang berbahagia pada kesempatan kali ini saya akan menyampaikan pidato tentang manfaat teknologi.  

- Isi

Pada era ini sudah banyak teknologi teknologi canggih yang diciptakan untuk mempermudah cara hidup kita di zaman ini  ... Supaya tidak terjadi penyalahgunaan yang dapat merugikan kita sendiridan orang lain.

- Penutup

Demikian pidato ini saya sampaikan semoga dapat bermanfaat bagi kita semua. Mohon maaf bila ada salah kata. Wassalamualaikum warrahmatullahi wabarakatuh.

2. Ciri kebahasaan teks pidatotersebut

- Sinonim yaitu pada kata mempersingkat dan mempercepat

- Kata emotif pada kata 'Namun, tetap ada yang menerima dan meresponnya secara negatif dengan berbagai alasan.'

- Kalimat aktif pada kata 'Namun, tetap ada yang menerima dan meresponnya secara negatif dengan berbagai alasan.'

3. Isi teks pidato tersebut ialah mengenai penggunaan teknologi yang sudah sangat erat kaitannya dengan kehidupan kita sehari hari sehingga hendaknya kita senantiasa menggunakan teknologi yang ada untuk kegiatan kegiatan yang positif dan bermanfaat, jangan malah digunakan untuk kegiatan yang negatif dan merugikan kita.

Pembahasan:

Teks Pidatomerupakan sebuah teks yang berisi mengenaipengungkapan pikiran yang dituangkan dalam bentuk kata kata ataupun tulisan yang ditujukkan kepada khalayak ramai atau masyarakat umum. Umumnya pidato ini dilakukan didepan umum guna menjabarkan ataupun memberikan gambaran mengenai suatu hal. Tujuan dari teks pidato haruslah informatif, argumentatif, rekreatif, dan juga persuasif. Dalam teks pidato ada beberapa struktur teks yang tersedia yaitu Pembukaan, Isi pidato dan juga Penutup.

Pelajari lebih lanjut

Pelajari lebih lanjut tentang materi teks pidato pada yomemimo.com/tugas/1164473

#BelajarBersamaBrainly #SPJ1

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh vaalennnnnn dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 11 Dec 22