Berikut ini adalah pertanyaan dari anggira160421 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
- Gambar 1 merupakan bangunan yang terbengkalai dan sudah tidak digunakan lagi. Sangat disayangkan juga bangunan tersebut sudah tidak terurus lagi. Namun sekarang ini untuk merubah kembali fungsi dari bangunan tersebut tentunya terhambat pada dana karena yang dibutuhkan tidak sedikit. Solusi yang dilakukan diantaranya dengan memperbaiki akses ketempat tersebut, serta menjadikan beberapa bagian ruangan menjadi spot foto.
- Gambar 2 merupakan suatu perumahan. Tentunya perumahan ini memiliki beberapa hambatan seperti akan banyaknya tanah kosong atau lahan perkebunan yang dijadikan perumahan sehingga terdapat beberapa daerah yang terjadi banjir karena sudah tidak ada lagi tanaman untuk menyerap air atau banyaknya sampah yang tidak dibuang ditempatnya. Solusi yang dapat dilakukan salah satunya dengan memnyiapkan lahan yang dapat menyerap air agar tidak terjadi banjir dan jua tempat pembuangan sampah yang diolah dengan benar.
- Gambar 3 merupakan rumah susun yang terdapat dibeberapa kota besar. Kendala yang terkadang muncul seperti kurangnya ruang kolektif dan juga unit yang kurang fleksibel.
Pembahasan :
pembangunan rusun merupakan upaya pemerintah untuk mengoptimalkan pemanfaatan lahan yang ada serta menyediakan hunian layak bagi masyarakat. Apalagi lahan untuk kawasan perumahan dan permukiman saat ini semakin terbatas sehingga pembangunan hunian vertikal merupakan salah satu solusinya.
Rumah susun ini jugalebih difokuskanuntuk masyarakat golongan ekonomi menengah maupun rendah.
Pelajari lebih lanjut
Contoh penyebab banjir
#BelajarBersamaBrainly#SPJ1
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh resitaana95 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Thu, 12 Jan 23