suasana dari puisi biru bukit-bukit kelu. Analisislah suasana tema dan

Berikut ini adalah pertanyaan dari divaelok001 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

suasana dari puisi biru bukit-bukit kelu. Analisislah suasana tema dan makna yang terkandung dalam puisi biru bukit-bukit kelu karya Taufik Ismail ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Puisi Bukit Biru, Bukit Kelu

Karya: Taufik Ismail

Adalah hujan dаlаm kаbut yang ungu

Turun ѕераnjаng gunung dаn bukit bіru

Kеtіkа kоtа саhауa dаn dі mana bertemu

Awаn рutіh yang mеnghіnggарі сеmаrаku

Adalah kеmаrаu dаlаm ѕеngаngаr berdebu

Turun sepanjang gunung dan bukit kеlu

Kеtіkа kota tаk bicara dаn tеrраku

Gunung арі dаn hаmа dі lаdаng-lаdаngku

Lеrеng-lеrеng ѕеnjа

Pernah mеnуіnаr mеrаh kеѕumbа

Padang hilalang dan bukіt mеmbаtu

Tаnаh аіrku

Suasana dari puisi diatas adalah suasana semangat, harapan penyemangat hidup. Dan makna yang terdapat pada puisi tersebut adalah bagaimana kita tetap optimis dan selalu semangat dalam menjalani kehidupan serta mempunyai harapan hidup yang cerah.

Pembahasan:

Puisi adalah salah satu bentuk karya sastra yang banyak disukai karena disajikan dalam bahasa yang indah dan sifatnya imajinatif. Unsur yang ada dalam puisi antara lain:

  • Tema, merupakan gagasan pokok yang diungkapkan dalam sebuah puisi.
  • Perasaan/Rasa, merupakan ungkapan atau ekspresi penyair kepada sesuatu yang dituangkan ke dalam puisinya.
  • Suasana, merupakan akibat yang ditimbulkan puisi terhadap jiwa pembaca.
  • Pesan atau amanat, merupakan hal yang ingin disampaikan oleh penyair kepada pembaca lewat kata-kata dalam puisinya.  

Pelajari Lebih Lanjut

Pelajari lebih lanjut materi tentang contoh puisi beserta analisisnya yomemimo.com/tugas/23985342

#BelajarBersamaBrainly#SPJ1

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh mohhan86 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 16 Aug 22