Berikut ini adalah pertanyaan dari ciyracantip pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jerapah memiliki beberapa ciri khas yang dapat membedakannya dengan hewan lain. Jerapah merupakan hewan tertinggi di dunia karena tinggi jerapah dewasa dapat mencapai 6 meter. Tinggi tersebut hampir sama dengan bangunan bertingkat dua. Bukan hanya karena kakinya yang panjang, tinggi jerapah juga dipengaruhi oleh lehernya yang panjang. Panjang dari leher jerapah sendiri bisa mencapai 1,5 meterA. tulislah ide pokok paragraf di atas . b.tulislah informasi penting yang kamu peroleh dari paragraf di atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
A. jerapah memiliki beberapa ciri khas yang dapat membedakannya dengan hewan lain.
B.Jerapah merupakan hewan tertinggi di dunia karena tinggi jerapah dewasa dapat mencapai 6 meter, panjang lehernya sendiri bisa mencapai 1,5 meter
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh iyoh38 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Fri, 24 Feb 23