kaitan bahasa dengan hukum

Berikut ini adalah pertanyaan dari Avienarahma pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Kaitan bahasa dengan hukum

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Hukum adalah seperangkat peraturan yang bersifat mengikat orang-orang yang menjadi obyek penerapannya. Hukum biasanya disajikan dalam bentuk tulisan dan telah dibakukan menurut ketentuan yang berlaku di sebuah wilayah.

Pembahasan

Pada kesempatna ini, soal meminta kita untuk menjabarkan hubungan bahasa dan hukum. Berikut kakak akan mencoba menjawab pertanyaan tersebut.

BAHASA DAN HUKUM SALING TERKAIT SATU SAMA LAIN. HUKUM TIDAK DAPAT DISAMPAIKAN KEPADA MASYARAKAT TANPA BAHASA SEBAGAI ALAT KOMUNIKASI. SEMENTARA ITU, BAHASA JUGA MEMBUTUHKAN HUKUM UNTUK MENCIPTAKAN SEBUAH STANDAR YANG BAKU DALAM BERKOMUNIKASI. HAL INI DAPAT KITA LIHAT DALAM BENTUK SISTEM EJAAN YANG BERLAKU DI SEBUAH NEGARA. DALAM BAHASA INDONESIA, HUKUM TERKAIT TATA BAHASA YANG BERLAKU SAAT INI ADALAH PEDOMAN UMUM EJAAN BAHASA INDONESIA ATAU PUEBI.

Pelajari lebih lanjut

Pada materi ini, kamu dapat belajar tentang hukum:

yomemimo.com/tugas/5258871

Detil jawaban

Kelas: X

Mata pelajaran: Bahasa Indonesia

Bab: -

Kode kategori: -

Kata kunci: hubungan bahasa dengan hukum

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh josuabrainly dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 01 Feb 15