Bacalah kutipan teks drama berikut!Sahabat Gadungan Bernard: Jangan takut! Ayahku

Berikut ini adalah pertanyaan dari haujargurridno9 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Bacalah kutipan teks drama berikut!Sahabat Gadungan Bernard: Jangan takut! Ayahku baru ngasih jajan! Pesen apa saja sampai kalian semua kenyang! (tersenyum bangga) Yuan: Asyik ini baru namanya sahabat! (langsung duduk meratap di samping Bernard) Bernard: Yoi, siapa dulu? Kan gue kaya, brol (senyum tambah lebar) Anton: (ikut duduk di samping Bernard) Wow, mantep nih bro. Kita makan-makan nih jadinya? Bernard: Yoi, bro. Pesen aja yang kamu mau. Aku yang traktir semuanya! (merogoh kantong untuk mengambil dompet, tapi mendadak pucat) Yuan: Kenapa bro? Kok pucet? (menatap bernard heran) Bernard : Dompetku ketinggalan. Celakaa (mencari-mencari saku yang lain, tetapi tidak ketemu) Anton: Yah, gagal deh makan-makan (langsung pergi) Yuan: Huh, engga jadi sahabatan, deh. (ikut pergi) Bernard : Hey, tunggu, teman-teman! (memelas) Anton: Siapa yang temanmu? (terus pergi) Identifikasilah unsur-unsur pada teks drama di atas! No. Unsur-Unsur Jawaban
1. Tema: ......
2. Amanat: ......
3. Alur: ......
4. Penokohan: ......
5. Dialog
6. Latar: .....
7. Bahasa: ......​ ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

1. Tema : Pertemanan, kekecewaan, kesedihan

2. Amanat : Teman sementara hanya ada untuk hal yang senang dan menguntungkan bagi dirinya, bukan kehadiran dan kebersamaan seorang teman yang diharapkan

orang seperti ini

3. Alur : Maju =Orientasi, Komplikasi, resolusi (belum ada)

dalam percakapan, tokoh utama atau Bernard bercakap cakap dengan temannya untuk memberi traktir temannya karna ia dapat uang dari ayahnya

Komplikasi

Kekecewaan timbul dari ekspresi Bernard yang mencari-cari dompet nya yang ketinggalan hingga respon temannya mulai meninggalkan bernard

4. Penokohan : Bernard = Baik hati

Anton, Yuan = Licik, jahat

5. Dialog : Membicarakan makanan yang akan dipesan karena bernard mendapatkan uang dari ayahnya

6. Latar : ○Latar tempat : Tempat makam

○Latar suasana : Menyenangkan, menyedihkan, mengecewakan

7. Bahasa : non sastra

semoga membantu kak

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh YenniStevaniA dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 06 Jun 22