Membuat teks editorial terkait topik UU cipta lapangan kerja dalam

Berikut ini adalah pertanyaan dari Findoygstrmdn pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Membuat teks editorial terkait topik UU cipta lapangan kerja dalam omnibus law memicu demo kaum buruh di indonesia. Carilah data dan fakta yang akan menjadi acuan kalian membuat opini masalah tersebut, tolong bantu ya​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Pendahuluan :

   Teks editorial adalah berita yang ditulis penulis berdasarkan fakta opini, teks editorial berupa teks hangat yang menjadi perbincangan hangat di masyarakat. Teks ini bertujuan untuk memberitakan kabar hangat baru - baru ini ( hots ) . Contoh pemberitaan hangat di Indonesia kabar UU cipta lapangan kerja yang memicu demo.

Berikut saya membuat teks editorial berdasar imajinatif saja.

Judul : Berita kabar Omnibus Law, UU yang menjadi perbincangan massa

     

TESIS

    Kabar terkini, Omnibus law, UU yang mengatur ketenagakerjaan yang ramai diperbincangkan masyarakat. Omnibus law sudah diterapkan oleh 5 negara dan Indonesia menjadi negara ke - 6 . Omnibus Law dikabarkan akan di terapkan Indonesia dan akan disahkan oleh DPR. Hukum Omnibus law diharapkan pemerintah untuk menarik investor dan para pengusaha masuk kedalam Indonesia. Hal ini diharapkan untuk membangkitkan ekonomi Indonesia.

ARGUMENTASI

   Tetapi sebelum diterapkan Omnibus law , masyarakat banyak protes kepada pemerintah karena dinilai Omnibus Law tidak berkemanusiaan, khususnya dari kaum mahasiswa ramai demo kepada pemerintah. Pemerintah sampai memakai polisi untuk membentengi gedung pemerintah khususnya DPR yang dinilai tidak memuaskan. Omnibus law bukan diprotes oleh mahasiswa tetapi orang dewasa dan para public figure ikut mengeluarkan suara mereka.

PENEGASAN ULANG

   Tetapi menurut kabar beredar di media sosial dan berita terpercaya, Omnibus Law akan disahkan 8 Oktober . Diharapkan seluruh masyarakat untuk berhati - hati agar tidak mengeluarkan suara yang dianggap merugikan pemerintah , seperti membagikan hoaks , suara SARA , dan lainya . Tetapi berpendapat dengan sebaiknya.

=============

Mapel : Bahasa Indonesia

Kelas : 12

Bab : Teks editorial

Materi : Contoh teks editorial

Kata kunci : Teks editorial terkait Omnibus Law , Omnibus law , teks editorial

Kode mapel : 1

==============

Pelajari lebih lanjut :

Ciri ciri teks editorial

yomemimo.com/tugas/19833609

kaidah kebahasaan teks editorial

yomemimo.com/tugas/19699910

Manfaat dan tujuan teks editorial

yomemimo.com/tugas/24985613

==========

#TingkatkanPrestasimu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh brightsinturr dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 11 Jan 21