sebutkan dua masalah yang muncul apabila tidak ada listrik​

Berikut ini adalah pertanyaan dari irulcuy3 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Sebutkan dua masalah yang muncul apabila tidak ada listrik​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. Sumber penerangan menjadi berkurang

Listrik adalah sumber penerangan utama dalam kegiatan manusia, khususnya pada malam hari. Jika listrik tidak ada, hal ini memungkinkan manusia untuk harus kembali menggunakan alat penerangan tradisional menggunakan api.

2. Semua alat elektronik tidak bisa lagi berfungsi

Penggunaan alat elektronik membutuhkan energi listrik yang mengalir di dalamnya. Ketika listrik tidak ada, sudah dapat dipastikan baterai dari alat elektronik habis, yang menyebabkan alat tersebut tidak bisa lagi dipakai manusia.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh israini2015 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 23 May 22