1.Amati tumbuhan yang ada di depan kelasmu,pilih salah satu untuk

Berikut ini adalah pertanyaan dari Hasan5478 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

1.Amati tumbuhan yang ada di depan kelasmu,pilih salah satu untuk di amati (observasi)(saya pilih pohon beringin)2.Tuliskan hasil observasi kalian sesuai dengan struktur LHO di beri garis bawah

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

1.Setelah mengamati tanaman yang terdapat di sekitar sekolah atau rumah kamu, kemudian kamu mengamati bagian daun, batang dan akar. Beberapa jenis tumbuhan yang akan kamu buat kunci dikotominya antara lain adalah kacang tanah, padi, melinjo, lumut daun dan paku pakis. Kacang tanah, padi, melinjo dan paku pakis memiliki ciri yaitu mempunyai akar, batang dan daun. Sedangkan lumut daun mempunyai ciri tidak memiliki akar, batang dan daun.

2.Struktur teks laporan hasil observasi adalah

1.pernyataan umum atau klasifikasi

2.deskripsi bagian

3.deskripsi manfaat

Teks laporan hasil observasi disusun dengan struktur sebagai berikut

1.pernyataan umum atau klasifikasi berisi pendahuluan atau pengantar hal umum mengenai objek yang akan disampaikan atau menjelaskan secara garis besar.

2.deskripsi bagian berisi uraian detail mengenai objek yang disampaikan.

3.deskripsi manfaat berisi manfaat atau kegunaannya dalam kehidupan.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh nailasyafitri56 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 14 Nov 22