Berikut ini adalah pertanyaan dari yyuliani335 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Cermatilah kutipan teks berikut untuk menjawab soal nomor 6 dan 7! Pada musim hujan, sering kali kita menemui buah-buahan yang rontok sebelum matang. Kadang kala buah berwarna kuning dan keriput, terlihat bintik hitam kecil pada bagian kulit buah. Hal tersebut merupakan beberapa gejala serangan lalat buah (Bactrocera sp. dahulu disebut Davus dorsalis)hal yang dirujuk kata rujukan pada kutipan tersebut adalah ....
a.musim hujan
b.tanda tanda buah rontok sebelum matang
c.penyebab buah rontok
d.gejala serangan lalat buah
minta tolong jawabkan
a.musim hujan
b.tanda tanda buah rontok sebelum matang
c.penyebab buah rontok
d.gejala serangan lalat buah
minta tolong jawabkan
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
jawabannya: c. penyebab buah rontok
Penjelasan:
maaf kalau salah
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh desiyurika289 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 19 Feb 23