Bacalah kalimat berikut!(1) Korban tidak memberikan respon saat petugas menanyakan

Berikut ini adalah pertanyaan dari wendesnomali89 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Bacalah kalimat berikut!(1) Korban tidak memberikan respon saat petugas menanyakan namanya.
(2) Pada hakikatnya, ia adalah anak baik yang ramah dan santun.
(3) Meski namanya bika ambon, makanan tersebut berasal dari Medan.
(4) Frekuensi bunyi yang dapat didengar manusia adalah berkisar dari 20 Hz sampai 20.000 Hz.

Penggunaan ejaan yang tidak tepat terdapat pada kalimat nomor ....
A. (1)
B. (2)
C. (3)
D. (4)​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

c. (3)

Penjelasan:

maaf ya kalau salah

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh sofianoeferly6 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 17 Jun 23