Pembeli : “Harganya berapa mbak?” Penjual : “Yang ini Rp.

Berikut ini adalah pertanyaan dari Gilang011Gaming pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Pembeli : “Harganya berapa mbak?”Penjual : “Yang ini Rp. 35.000 Bu.”
Pembeli : “Mahal sekali mbak. Rp. 20.000 ya mbak?”
Penjual : “Ya gak boleh Bu. Tambah Rp. 12.000 ya?”
Pembeli : “Gak mau. Kalau mau Rp. 25.000.”
Penjual : “Kalau segitu saya gak dapet untung dong Bu. Tambah Rp. 5.000 ya?”
Pembeli : “Ya sudah. Ini uangnya.”

Tuliskan kelebihan salah satu kalimat di atas!​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Penjelasan:

Kalimat diatas adalah kalimat komunikasi dua arah yg mengandung negosiasi sehingga mencapai kesepakatan yg menguntungkan kedua belah pihak (win-win solution)

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh rooscenna dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 06 Apr 23