Berikut ini adalah pertanyaan dari jambubiru55880 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
(1) Sebaiknya, pemerintah melakukan penghematan. (2) Selama ini pemerintah terlalu boros dengan membeli ribuan mobil dinas baru setiap tahun. (3) pemerintah juga menambah jumlah PNS tanpa melakukan perampingan, membeli alat-alat kantor secara berlebihan, dan sebagainya. (4) Padahal, dana yang dimiliki tidak cukup untuk hal tersebut. Kalimat persuasif dalam paragraf tersebut ditunjukan oleh kalimat nomor.... A. (1) C. (3) B. (2) D. (4)
Jawabnnya A. (1). Sebaiknya, pemerintah melakukan penghematan
Penjelasan:
kalimat persuasif biasanya kalimat ajakan/imbauan untuk tertarik dlm melakukan pesan yang disampaikan. seperti:
- "ayo belajar dengan giat
- "ayo sayangi lingkungan sekitar"
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh waktu6 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 22 May 22