4. Fungsi proposal kegiatan lebih ditekankan untuk .. b. c.

Berikut ini adalah pertanyaan dari putrimeydani11 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

4. Fungsi proposal kegiatan lebih ditekankan untuk .. b. c. .... pegangan demi terselenggaranya ke- giatan dengan lancar gambaran mengenai bagaimana usaha dan bisnis akan dijalankan bagian awal atau dasar bagi pemilik proyek untuk melakukan tender d. gambaran untuk menilai bagaimana proyek akan dijalankan e. langkah awal melakukan riset​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Salah satu fungsi proposal kegiatan ialah untuk memberikan gambaran tentang bagaimana usaha dan bisnis akan dijalankan. Jadi jawabannya ialah B.

Pembahasan

Proposal kegiatan merupakan dokumen yang berisi rencana kerja. Proposan ditulis secara sistematis, formal dan terperinci. Tujuan proposal kegiatan ialah untuk memberikan gambaran dan rancangan dari suatu kegiatan atau pekerjaan yang akan dilaksanakan. Selain itu, proposal kegiatan juga bertujuan untuk meminta izin serta meminta bantuan, baik bantuan moril maupun materil. Dalamproposal kegiatanbiasanya berisi program kerja, detail kegiatan serta bagaimana teknis pelaksanaan dari acara atau kegiatan berjalan.

Pelajari lebih lanjut

Pelajari lebih lanjut materi tentang latar belakang proposal kegiatan yomemimo.com/tugas/21071976

#BelajarBersamaBrainly #SPJ1

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ikapuji18 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 08 May 23