Bacalah penggalan cerita berikut ini! Hari perlombaan datang, pesertanya ada

Berikut ini adalah pertanyaan dari v812822 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Bacalah penggalan cerita berikut ini! Hari perlombaan datang, pesertanya ada sekitar seribu orang. Dia bertekad untuk menjadi pemenang. Saat akan mendekati garis finish, tinggal Badu dan dua pesaingnya yang ada di depan. Karena ingin menang, Badu mengayuh sepedanya sambil menendang sepeda pesaingnya. Akhirnya, pesaingnya jatuh dan terluka. Badu pun memenangi perlombaan balap sepeda meskipun di dalam hatinya Badu merasa malu karena menang dengan cara curang. Watak tokoh Badu dalam cerita tersebut adalah ....​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Tokoh Badu dalam cerita tersebut memiliki watak yang curang dan hampir bermoral rendah. Dia menggunakan kecurangan untuk memenangkan perlombaan, meskipun hatinya merasa bersalah.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh zayyanavv dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 14 Jul 23