PR mеmbuat naskah pidato perpisahan kelas 6 point penting isi

Berikut ini adalah pertanyaan dari anandasabrina53 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

PR mеmbuat naskah pidato perpisahan kelas 6 point penting isi1 pengalaman selama belajar diSD 2kenangan bersama teman
3 ucapan terima kasih
4ucapan permohonan maa
5 harapan
yg ngasal gw do'ain ga lulus​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Yang saya hormati,

Bapak Kepala Sekolah .........

Bapak/ibu guru, wali murid, teman-teman seperjuangan, dan adik kelas.

Mari kita panjatkan puji dan syukur ke hadirat Tuhan Yang Maha Esa karena atas berkat-Nya kita bisa berkumpul di tempat ini dalam keadaan sehat.

Pada acara perpisahan kelas 6 ini, izinkan saya menyampaikan pesan perpisahan untuk kita semua.

Saya mewakili teman-teman kelas 6 SD ........ ingin mengucapkan terima kasih kepada bapak dan ibu guru karena tidak pernah lelah mengajar dan membimbing kami selama ini. Terima kasih sudah mengajarkan kami begitu banyak hal.

Kami juga mohon maaf apabila ada salah kata atau perbuatan yang kurang berkenan, bapak ibu guru, kami mohon maaf.

Penjelasan = gini bg?

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh wijayadanesh dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 08 May 23