Melakukan ibadah dengan niat supaya mendapat pujian atau penghargaan dari

Berikut ini adalah pertanyaan dari ratih3583 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Melakukan ibadah dengan niat supaya mendapat pujian atau penghargaan dari orang lain, disebut dengan

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Riya

Penjelasan:

Riya adalah melakukan amal ibadah bukan karena mengharap ridha dari Allah SWT, tetapi mencari pujian dan memasyhurkan di mata manusia. Riya merupakan bentuk syirik kecil yang dapat merusak dan membuat ibadah serta kebaikan yang dilakukan tidak bernilai di hadapan Allah.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh rachelliaa dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 12 Jan 23