Berikut ini adalah pertanyaan dari radjawimer pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
KDRT ( kekerasan dalam rumah tangga)
sebelum mengenal lebih dalam alasan kita dalam melakukan cerai dalam rumah tangga yang telah melakukan KDRT kita harus mengetahui terlebih dahulu mengapa KDRT bisa terjadi dalam lingkup keluarga.
salah satu penyebab dari KDRT ini sendiri yaitu disebabkan adanya permasalahan sehingga menyebabkan kdrt baik tindakan kekerasan fisik maupun mental yang dilakukan.
Sehingga alasan mengapa kita harus meninggalkan pasangan yang sudah melakukan tindakan tersebut yaitu sebagai berikut:
- Ia dapat mengulangi nya kembali
- kita tidak dapat memaafkan tindakannya lagi
- merupakan perilaku yang kejam
- membuat seorang istri menjadi sakit' hati
- Tidak kuat lagi terhadap kdrt/kekerasan yang dilakukan suami
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh AlfiAp dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Wed, 18 Jan 23