di sebuah hutan yang lebat semua binatang hidup rukun dan

Berikut ini adalah pertanyaan dari indahnaririn63 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Di sebuah hutan yang lebat semua binatang hidup rukun dan saling berdampingan satu sama lain Salah satunya ada Mumut semut kecil yang baik hati dan suka menolong ada salah satu semut yang tidak menyukai Mumut namanya kribo ia selalu iri pada Mumut dan merencanakan sesuatu yang buruk terhadap Mumut Mumut berteman dengan Lala seekor belalang yang ramah Lala adalah sahabat lumut yang baik hati suatu hari Mumut pergi mencari makanan tapi tiba-tiba di tengah jalan Mumut dihadang segerombolan semut teman-teman kribo Mumut tidak ingin berdebat dengan kribo ia segera pergi nampaknya kribo mengejar Mumut dari belakang bersama teman-temannya Mumut terkena perangkap kribo ia tercebur ke dalam kubangan airsementara itu Lala sedang terbang mencari makanan ia mendengar suara minta tolong ia mencari sumber suara itu ternyata itu suara semut segeralah menolong humus setelah beberapa hari berlalu kribo dan teman-temannya datang menemui Lala rumah kribo dan teman-temannya terkena banjir mereka minta izin tinggal sementara di tempat Lala tapi lalat tidak mengizinkan Rebo dan teman-temannya untuk tinggal mumet yang mendengar kejadian itu langsung datang menemui kribo dan mengizinkannya untuk tinggal bersamanya esok harinya mereka gotong royong membangun tempat tinggal agar menjadi lebih layak dihuni keribo dan teman-temannya begitu semangat bekerja kribo ingin membalas Budi baik Mumut semua berjalan lancar dan tak ada lagi yang saling membenci akhirnya tempat tinggal itu sudah jadi bak istana yang megah mereka hidup bersama dengan diliputi rasa bahagia dan harmonissoal
1 Siapakah tokoh yang memiliki sifat yang baik
2 Apa yang dilakukan kribo dan teman-temannya terhadap mumut
3 Mengapa lalat tidak mengizinkan kribo dan teman-temannya tinggal di rumah Lala
4apa pesan baik dari dongeng tersebut



tolong bantu jawab​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

  1. Tokoh yang memiliki sifat yang baik adalah Mumut semut kecil yang baik hati dan suka menolong, serta Lala belalang yang ramah dan baik hati.
  2. Kribo dan teman-temannya merencanakan sesuatu yang buruk terhadap Mumut, namun kemudian mereka meminta izin tinggal sementara di tempat Lala setelah rumah mereka terkena banjir. Mumut datang menolong dalam membangun tempat tinggal yang lebih layak untuk mereka dan akhirnya semuanya hidup harmonis.
  3. Alasan mengapa lalat tidak mengizinkan kribo dan teman-temannya tinggal di rumah Lala tidak dijelaskan dalam cerita.
  4. Pesan baik dari dongeng tersebut adalah pentingnya kebaikan hati dan kerja sama dalam menciptakan harmoni di antara semua makhluk hidup, bahkan di tengah perbedaan dan konflik. Kebaikan hati Mumut dan Lala membuahkan hasil dalam membantu Kribo dan teman-temannya, dan gotong royong mereka dalam membangun tempat tinggal yang lebih baik menghasilkan kesatuan dan kebahagiaan di antara semua makhluk dalam hutan.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Mumu99 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 17 Jun 23