seorang pun di antara segala sahabat Hanafi tak datang ke

Berikut ini adalah pertanyaan dari kathrynazura pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Seorang pun di antara segala sahabat Hanafi tak datang ke rumahnya, karena selama ini yang dicari oleh mereka hanyalah Hanafi saja, sedang ahli rumahnya yang lain hanyalah berguna buat menyediakan hidangan belaka. Kedua perempuan itu, mertua dan menantu, sedang asyik bekerja di dapur. Syafei tidur nyenyak dalam buaian di beranda belakang,di ayun-ayun oleh si Buyung.cuplikan diatas merupakan jenis teks?
a. Nonfiksi
b. Fiksi​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

IniNih jawabannya...

FIKSI

Cuplikan tersebut termasuk ke dalam jenis teks fiksi, karena ceritanya merupakan sebuah narasi atau kisah yang bersifat imajinatif atau fiktif. Meskipun cerita tersebut mungkin bisa terjadi di kehidupan nyata, namun di sini diceritakan dalam bentuk cerita fiksi. Cerita tersebut juga menggunakan tokoh-tokoh yang dibuat oleh penulis, sehingga dapat dikategorikan sebagai jenis teks fiksi.

Semoga membantu...

*Jika ada pertanyaan, tanyakan saja.

Terima kasih...byIniNih

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh IniNih dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 26 Jul 23