apa yg dimaksud dengan unsur-unsur debat berikut! mosi tim afirmasi tim oposisi juri moderator notulis

Berikut ini adalah pertanyaan dari ahmadfaizalka pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Apa yg dimaksud denganunsur-unsur debat berikut!


mosi
tim afirmasi
tim oposisi
juri
moderator
notulis

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Mosi: Sebuah isu atau topik yang dibawa dalam debat tersebut
Tim Afirmasi: pihak yang pro atau menyetujui isu tersebut
Tim Oposisi: pihak yang kontra atau tidak menyetujui isu tsb
Juri: Pihak yang berwenang dalam memberi penilaian dan megikuti jalannya debat

Moderator: pihak yang berwenang memandu jalannya debat

Notulis: Pihak yang bertugas mencatat  mengenai catatan debat serta hal-hal yang dibicarakan dan diputuskan

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh wibi4407 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 24 Jun 23