Saya bersepada dengan ceria, karena hari ini tampak berbeda dengan

Berikut ini adalah pertanyaan dari seridayani2302 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Saya bersepada dengan ceria, karena hari ini tampak berbeda dengan hari sebelumnya. Angin berhembus sangat pelan tetapi inilah angin terbaik yang pernah saya rasakan. Sampai saya merasakan bahwa hari ini adalah hari terindah yang pernah saya rasakan. Anak-anak pun bermain dengan penuh kecerian menikmati hari ini. Saya sangat bahagia bisa merasakan nya kembali.Paragraf diatas termasuk kedalam paragraf apa?

bantu jawab ka​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Paragraf di atas termasuk ke dalam paragraf deskripsi. Paragraf deskripsi menggambarkan atau menjelaskan objek, orang, tempat, peristiwa atau pengalaman secara detail sehingga pembaca dapat membayangkan atau memahami hal tersebut dengan baik. Pada paragraf di atas, penulis menggambarkan suasana dan keadaan hari itu dengan sangat detail, seperti suasana angin yang pelan dan anak-anak yang bermain dengan penuh keceriaan.

makasihnya jangan lupa : saweria.co/yusufwahyur

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh YusufWahyuR dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 30 Jul 23