Mencari pengertian gender menurut para ahli sebanyak 5besok dikumpulkan pliss

Berikut ini adalah pertanyaan dari arazarathutra2010 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Mencari pengertian gender menurut para ahli sebanyak 5
besok dikumpulkan pliss jawab ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1.Simamora (2019)

Pengertian gender merupakan sifat yang melekat pada kaum laki-laki dan perempuan yang dibentuk oleh faktor-faktor sosial maupun budaya, sehingga lahir dengan beberapa anggapan tentang peran sosial serta budaya laki-laki atau perempuan.

2.Puspitawati (2013)

Menurut Puspitawati, pengertian gender ialah perbedaan antara laki-laki dan perempuan dalam peran, fungsi, dan perilaku yang dibentuk oleh tata nilai sosial, budaya ataupun adat istiadat.

3. Silvana (2013)

Menurut Silvana dalam Women Studies Enslikopedia, pengertian gender ialah suatu konsep kultural, yang membuat perbedaan dalam hal peran, tingkah laku, dan karakteristik emosional antara laki-laki atau perempuan yang berkembang dalam masyarakat.

4. HT.Wilson (1998)

Pengertian gender menurut HT.Wilson adalah suatu dasar untuk menentukan perbedaan antara laki-laki dan perempuan pada kebudayaan serta kehidupan berkumpul yang nantinya mereka menjadi laki-laki dan perempuan.

5. Yanti Muhtar (2002)

Pengertian gender merupakan jenis kelamin sosial atau konotasi masyarakat untuk menentukan peran sosial yang berdasarkan jenis kelamin itu sendiri.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh wulandarianisa725 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 11 Apr 23