Apakah karya ilmiyah harus menggunakan bahasa formal dan memiliki struktur

Berikut ini adalah pertanyaan dari hcd5whx4p4 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Apakah karya ilmiyah harus menggunakan bahasa formal dan memiliki struktur formal? Jelaskan!

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Iyaa

Penjelasan:

Karena Karya ilmiah harus dituliskan dengan runut dan sistematis, serta sesuai dengan aturan Pedoman Umum Ejaan Bahasa Indonesia (PUEBI). Selain itu, karya ilmiah juga harus ditulis dengan mengikuti sistematika penulisan yang telah ditetapkan masing-masing institusi. Selain itu, karya ilmiah juga ditujukan pada pembaca yang lebih spesifik.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh moonfluffy dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 04 Jun 23