12. Bacalah kutipan cerpen berikut! "Harga di pasar mungkin bisa

Berikut ini adalah pertanyaan dari delabangka085 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

12. Bacalah kutipan cerpen berikut! "Harga di pasar mungkin bisa lebih, Di! Tetapi nenek sudah tida kuat menurunkan buah itu dan membawanya ke pasar. Masih ada orang yang mau datang membeli di sini saja sudah untung!" kata Nenek lagi. Nadanya pasrah dan menerima apa adanya saja. "Hm... kalau boleh, kami akan menjualnya, Nek! Pokoknya, paling sedikit nenek dapat tiga ribu rupiah. Boleh, Nek?" tanya Adi. Nek Haris tampak menimbang-nimbang. "Boleh saja. Asal nanti kalian tidak dimarahi orang tua kalian. Tema dalam kutipan cerpen tersebut adalah... A. Memanfaatkan setiap kesempatan B. Berbakti pada orang tua C. Bekerja sama D. Tolong menolong​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Tema dalam kutipan cerpen tersebut adalah tolong menolong. Adi menawarkan untuk menjual buah yang ada di kebun Nenek Haris sehingga Nenek Haris dapat memperoleh penghasilan tambahan, namun Adi juga mempertimbangkan agar tidak membuat orang tua mereka marah. Hal ini menunjukkan semangat saling membantu antaranggota keluarga.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh sugiyasmita dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 08 Jul 23