Berikut ini adalah pertanyaan dari ptyas011 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Mendapatkan tidur yang cukup setiap hari
Tidur yang cukup memiliki peranan yang sangat penting dalam menjaga kesehatan tubuh kamu. Walaupun kamu telah menerapkan pola makan yang sehat dan olahraga yang teratur, jika tidak diikuti dengan tidur yang cukup, maka semua itu akan sia-sia.
Bahkan kurang tidur dapat menyebabkan berbagai penyakit serius, seperti diabetes, penyakit jantung, obesitas, sleep apnea, hingga kematian dini. Pada orang dewasa, umumnya waktu tidur yang cukup yaitu selama 7 hingga 8 jam setiap harinya.
Perbedaan usia juga menentukan perbedaan waktu tidur yang cukup bagi setiap orang. Saat orang dewasa dan lansia dianjurkan untuk tidur selama 7-8 jam, remaja dan anak-anak dianjurkan untuk mendapatkan tidur selama 9-10 jam. Selain itu, anak prasekolah dianjurkan tidur selama 11-12 jam setiap harinya, lalu bayi dan balita dianjurkan untuk tidur selama 16-18 jam sehari.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh abuasiyah2016 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 06 Aug 23