jenis-jenis teks deskripsi​

Berikut ini adalah pertanyaan dari nurillasiregar8 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Jenis-jenis teks deskripsi​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Teks deskripsi spasial Adalah jenis teks deskripsi yang menggambarkan ruang, tempat, atau lokasi berlangsungnya sebuah peristiwa. Contoh: Kebun Binatang Gembira Loka berlokasi di Kota Yogyakarta. Tempat ini memiliki lahan yang cukup luas dan sejuk karena ada banyak pepohonan. Di bagian dalam kebun binatang, kita bisa menjumpai berbagai jenis hewan, seperti gajah, kuda nil, ular, burung, ikan, harimau, beruang, dan masih banyak lagi.  Pada area dalam tersebut juga disediakan beberapa tempat beristirahat, toilet, area berfoto, tempat untuk membeli suvenir, dan sebagainya. Sementara di area luar, kita bisa mendapati lahan parkir yang cukup luas untuk mobil, motor, hingga bus.

Teks deskripsi obyektif Adalah jenis teks deskripsi yang menggambarkan suatu hal atau seseorang dengan mengungkap identitasnya. Baca juga: Isi dan Tujuan Teks Deskripsi Contoh: Pelaku kejahatan itu berinisal FA. Ia bertempat tinggal di kawasan pinggiran Jakarta. Kurang lebih ia menetap di kota itu selama 10 tahun. FA mengisi kesehariannya dengan berjudi. Tak banyak tetangga yang tahu pasti bagaimana kepribadiannya, sebab ia jarang berinteraksi dengan warga sekitar.

Teks deskripsi subyektif Adalah jenis teks deskripsi yang menggambarkan obyek seperti tafsiran atau kesan perasaan pengarang terhadap hal tersebut.

Penjelasan: ada 3 kak semoga membantu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Arwentukan09 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 18 May 23