4. Bacalah kutipan teks editorial berikut. Daya rusak itu menjadi tantangan

Berikut ini adalah pertanyaan dari yooayz pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

4. Bacalah kutipan teks editorial berikut.Daya rusak itu menjadi tantangan terbesar bagi anak muda karena nilai-nilai dasar
etika komunikasi yang seharusnya ditanamkan sejak dini menjadi sulit diterapkan karena
teknolohi informasi bernama media social.
Betapa tidak? Saatini, sulit untuk mengendalikan informasi yang beredar di gawai
anak-anak. Apakah berita benar dan valid atau pun kabar bohong yang perlu diklarifikasi
tidak mudah lagi dibedakan. Lebih-lebih jika sudah dipengaruhi oleh prinsip dan pendapat
pribadi, kebenaran kadang menjadi bersifat sektoral.
Pandangan penulis yang sesuai dengan teks editorial tersebut adalah ...
A. Generasi muda harus membekali diri dengan ilmu yang baik sebelum menggunakan
media sosial.
B. Nilai-nilai kehidupan sosial sulit diterapkan kepada generasi muda akibat pengaruh
penggunaan media sosial.
C. Media sosial bisa menjadi perusak generasi muda jika penanaman nilai sosial tidak
ink dini di masyarakat.

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Pemerintah perlu membuat aturan tentang tata cara publikasi informasi melalui media sosial.

Penjelasan:

Teks editorial adalah sebuah artikel terhadap peristiwa yang aktual‚ fenomenal dan kontroversial. Jadi‚ pendapat penulis tersebut menyarankan solusi terhadap persoalan publikasi informasi melalui media sosial.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Randomo dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 08 Mar 23