1. Jelaskan pendapat Soepomo mengenai semboyan Bhinneka Tunggal Ika! 2.

Berikut ini adalah pertanyaan dari hoohlho76 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

1. Jelaskan pendapat Soepomo mengenai semboyan Bhinneka Tunggal Ika!2. Jelaskan makna persatuan dan kesatuan bagi bangsa Indonesia!
3. Sebutkan contoh perilaku mengatasi permasalahan keberagaman masyarakat dalam kehidupan sekolah!
4. Jelaskan macam-macam konflik horizontal dalam keberagaman masyarakat!
5. Permasalahan dalam keberagaman masyarakat akan berkembang menjadi sebuah konflik apabila tidak diselesaikan dengan baik. Konflik yang terjadi bisa konflik antarsuku, antaretnis, dan antaragama. Berikan contoh ​konflik yang bernuansa etnis yang pernah terjadi di Indonesia!

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

1.•Soepomo mengusulkan setelah Indonesia terbentuk, sifatnya harus bersatu dalam satu kesatuan. Negara itu tak hanya mempersatukan golongan mayoritas, tapi juga seluruh lapisan rakyat.

2.•Berdasarkan jurnal Persatuan dan Kesatuan oleh Artha Dwi Shafira, makna kesatuan dan persatuan bagi bangsa Indonesia adalah bersatunya bermacam-macam perbedaan, seperti: suku, agama, bahasa, maupun kebudayaan istiadat yang tersebar di seluruh Indonesia.

3.1.Saling Menjunjung Sikap Toleransi.

2. Saling Menghargai dan Menghormati.

3.Menjalin Hubungan Sosial.

4. Berteman dengan Teman di Sekolah.

4•.Konflik antara suporter sepak bola.

•Konflik antara sesama kelompok profesi (nelayan, tukang ojek konvensional dan tukang ojek non-konvensional.)

•Tawuran antar pelajar.

•Konflik yang terjadi pada dekade 1990-an terutama sebelum dan setelah reformasi.

5.•Konflik antar etnis yang terjadi pada 1998 antara etnis pribumi dan etnis Tionghoa,

•Konflik antar agama di Ambon yang terjadi pada 1999,

•Konflik antar suku yaitu suku dayak dan Madura,

•Kerusuhan yang terjadi di Wamena, Papua,

•Konflik Antar Suku di Sampit pada 2001,

(\ _/)♡

(^w^)

/>[Semoga membantu]

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Wahyu321681 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 30 May 23