Ubahlah kalimat pasif berikut ini menjadi kalimat aktif! Pameran itu

Berikut ini adalah pertanyaan dari kampunglalang pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Ubahlah kalimat pasif berikut ini menjadi kalimat aktif! Pameran itu akan dibuka oleh Pak Walikota. Makalah ini harus Andi tulis kembali agar sempurna. Naskah itu saya tulis di teras rumah. d. Novel itu sudah saya beli di toko buku. Bapak tua itu ditolong oleh Mina untuk menyeberang jalan. Komik itu dibaca berulang kali oleh adik. Semua tembok sekolah akan dicat lagi minggu depan. Sepatu ayah disemir sampai mengkilat. Susu rasa coklat itu dibuat oleh ibu. Penjahat itu tertangkap oleh polisi. 9-​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Pak Walikota akan membuka pameran itu.

Andi harus menulis makalah itu kembali agar sempurna.

Saya menulis naskah itu di teras rumah.

Saya sudah membeli buku itu di toko buku.

Mina menolong bapak tua itu menyeberang jalan.

Adik membaca komik itu berulang kali.

Minggu depan semua tembok di sekolah akan dicat lagi.

Ibu yang membuat susu rasa coklat. Polisi menangkap penjahat itu.

maaf kalo salah

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh meccafiselqia dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 04 May 23