Sean seorang penjaga konter pulsa dan aksesoris. Dia sudah sepuluh

Berikut ini adalah pertanyaan dari ndhrasyfqa pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Sean seorang penjaga konter pulsa dan aksesoris. Dia sudah sepuluh tahun menjaga konter tersebut. Setiap tahun gajinya selalu naik seratus ribu, tetapi empat tahun ini gajinya tidak pernah naik karena hasil penjualan tidak stabil. Gaji yang diterima Sean setiap bulannya adalah Rp2.000.000,00. Pada suatu hari, ia menemui pemilik konter. Ia ingin meminta kenaikan gaji kepada pemilik konter. Akhirnya gaji Sean naik dua ratus ribu.Mengapa Sean menemui pemilik konter?
a. Sean ingin melamar pekerjaan di konter pulsa dan aksesoris.
b. Sean ingin mengajukan penambahan karyawan penjaga konter.
c. Sean ingin berhenti bekerja di konter pulsa dan aksesoris.
d. Sean ingin meminta kenaikan gaji kepada pemilik konter.
e. Sean ingin meminta bonus tahunan kepada pemilik konter.​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

D. Sean ingin meminta kenaikan gaji kepada pemilik konter

Penjelasan:

Pada teks tertulis bahwa "Pada suatu hari, ia menemui pemilik konter. Ia ingin meminta kenaikkan gaji kepada pemilik konter"

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh airinmavis dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 01 May 23