Cermati penggalan teks novel sejarah berikut. Kala itu tahun 1309,

Berikut ini adalah pertanyaan dari nesamarlita pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Cermati penggalan teks novel sejarah berikut. Kala itu tahun 1309, Segenap rakyat berkumpul di alun-alun Kerajaan Majapahit. Semua berdoa, apapun warna agamanya, apakah Siwa, Buddha, maupun Hindu. Semua arah perhatian ditujukan dalam satu pandang, ke Purawaktra yang tidak dijaga terlampau ketat.Cermati penggalan teks novel sejarah berikut.Kala itu tahun 1309, Segenap rakyat berkumpul di alun-alun Kerajaan Majapahit. Semua berdoa, apapun warna agamanya, apakah Siwa, Buddha, maupun Hindu. Semua arah perhatian ditujukan dalam satu pandang, ke Purawaktra yang tidak dijaga terlampau ketat.
Kutipan tersebut termasuk bagian struktur …

a. resolusi
b. pengungkapan peristiwa
c. abstraksi
d. menuju konflik
e. orientasi
di kumpulin sekarang nih di tunggu ya ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

E. Orientasi

Penjelasan:

Semoga membantu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh merrynumber03 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 02 Jan 23