Berikut ini adalah pertanyaan dari assanantanurlaili pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Cermati kutipan teks berikut! Ketua tim memperhatikan. Sesaat menggeleng-gelengkan kepala dan aku membayangkan diplomasi anak buah saat melakukan pembebasan. "Oke, apa itu!" katanya. "Saya sepakat melepaskan tanah saya, yang akan jadi pabrik itu, karena di pabrik itu tidak hanya dibutuhkan kantor, ruang kerja, halaman, dan seterusnya, pasti juga masjid, dan saya melepas tanah saya karena di area itu akan ada masjid. Tapi, bahkan para pekerja tak diberi jam istirahat untuk bersembahyang karena itu saya menuntut ...."Pak," kata ketua tim, "Agama memang perlu dan sangat diperlukan, tapi ada hal lain yang lebih mendesak, yakni perut dan lapangan kerja. Kami mengabaikannya untuk itu. Lagi pula, di berkas ini, Bapak menyatakan setuju dan tanpa catatan apa-apa." Cerita tersebut bertema . . .
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
diplomasi dan HAM
sesuai dengan bacaan diatas Harus bertemakan diplomasi dan HAM
semoga bermanfaat
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh icycol dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Thu, 09 Mar 23