Berikut ini adalah pertanyaan dari agathabrendasiswanto pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Pengertian Pencitraan
pencitraan adalah kesan, perasaan, gambaran diri publik terhadap perusahaan; kesan yang dengan sengaja diciptakan dari suatu obyek, orang, atau organisasi.
Tujuan Pencitraan
Pencitraan yang dilakukan akan membantu penalaran dan pemecahan masalah, yaitu dengan memberikan kesanggupan pada seseorang untuk memprediksi hasil suatu tindakan. Misalnya, seseorang yang melihat isi rumah berantakan, ia segera paham bagaimana cara merapihkannya.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Lyzeriaa dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 28 Feb 23