orang merokok di tempat umum​

Berikut ini adalah pertanyaan dari jodi123pie4 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Orang merokok di tempat umum

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jadi? :)

Hehe

Jawaban:

Jika Ada Orang Yang Merokok Di Tempat Umum Kita Harus Menjauhinya Karna Bisa Saja Kita Tidak Sengaja Menghirup Asap Rokok, Atau Bisa Juga Kita Menegur Dan Menasehati Dengan Kata Yang Halus

Penjelasan:

Rokok Merupakan Produk Yang Berbahaya Dan Bersifat Adiktif (Menimbulkan Ketergantungan). Di dalam rokok terdapat 4.000 bahan kimia berbahaya. Enam Puluh Sembilan Di Antaranya merupakan zat karsinogenik. Zat karsinogenik merupakan zat yang dapat menyebabkan Kanker. Rokok terbuat dari daun tembakau (Nicotiana Tabacum). Di dalam daun tembakau terdapat getah terorgonik berupa alkoloid. Rokok berbahaya karena dalam sebatang rokok memiliki banyak jenis racun yang berbeda.

Pencegahan Terhadap Bahaya Rokok:

1. Memilih Pergaulan Yang Baik

2. Menolak Jika Ada Yang Mengajak Merokok

3. Tidak Berkumpul Dengan Teman Yang Merokok

4. Melakukan Olahraga Secara Teratur

5. Menjaga Pola Makan Yang Sehat

6. Mengisi Waktu Luang Dengan Kegiatan Yang Positif

Semoga Bermanfaat! :)

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh jasminemei1995 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 16 Jul 23