Berikut ini adalah pertanyaan dari shindirahma6 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
a Pelaksanaan seminar itu karena jalan macet harus ditunda satu jam kemudian.
b. Dalam ruangan ini kita dapat menemukan barang-barang, antara lain seperti meja,
kursi, buku, lampu, dan lain-lain.
c. Untuk mengetahui baik buruk pribadi seseorang dapat dilihat dari tingkah lakunya
sehari-hari.
d. Dia membantah bahwa bukan dia yang korupsi tetapi staf keuangan perusahaan.
e. Setiap hari dia pulang pergi Bogor -Jakarta dengan kereta api.
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
a. pelaksanaan seminar ditunda 1 jam karena jalan macet.
b.Dalam ruangan ini, kita dapat menemukan barang barang antara lain seperti meja,kursi,buku , lampu dan lain lain.
c.Untuk mengetahui baik buruk pribadi orang, dapat dilihat dari tingkah lakunya sehari-hari.
d. Dia membantah bahwa dia tidak korupsi melainkan staf keuangan perusahaan.
e. Setiap hari , dia pulang pergi Bogor-Jakarta dengan kereta api.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Berantkat dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 20 Aug 23