Berikut ini adalah pertanyaan dari samsamy252 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Cara yang dapat dilakukan untuk mengatasi masalah tersebut adalah dengan terus berlatih membaca atau bercerita. Selain itu dapat melakukan diskusi yang menarik agar siswa tertarik untuk memperbaiki pengucapannya.
Pembahasan ;
Bahasa Indonesia merupakan mata pelajaran yang diberikan di sekolah untuk meningkatkan keterampilan siswa dalam menulis, membaca, dan berkomunikasi.
Sebagai bahasa nasional, bahasa Indonesia memiliki fungsi, antara lain sebagai lambang kebanggaan dan lambang identitas nasional. Fungsi bahasa Indonesia sebagai bahasa negara, antara lain sebagai bahasa resmi kenegaraan dan bahasa pengantar dalam dunia pendidikan.
Pelafalan atau pengucapan merupakan cara bunyi bahasa dari suatu bahasa diucapkan. Kejelasan dalam mengucapkan kata-kata atau kalimat disebut dengan lafal. Untuk melatih pengucapan dengan benar maka siswa diminta untuk sering membaca atau berdiskusi. Hal tersebut agar siswa terbiasa mengucapkan dengan lafal yang benar.
Pelajari lebih lanjut
Jenis tanda baca dan fungsinya
#BelajarBersamaBrainly#SPJ1
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh resitaana95 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 31 Jul 23