Berikut ini adalah pertanyaan dari yumnarafifah9 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Rahasia dan keindahan tata suryaSejak kecil Adi sangat menyukai astronomi. Di dinding kamarnya terdapat gambar tata surya. Adi bercita-cita menjadi seorang astronot. suatu hari, teman-teman Ani bermain ke rumah Adi untuk mengerjakan tugas bersama. saat masuk ke kamar Toni tanpa kagum dengan isi kamar Adi. "Adi kamarmu sangat bagus. aku suka Tata suryanya, kamu suka tata surya ya?". Tanya Toni. "Iya Toni, menurutku tata surya sangat indah dan penuh misteri". Jawab Adi dengan senang. Mereka mulai duduk melingkar dan membuka buku tugas. Toni masih bingung dengan Apa yang dimaksud Adi bahwa tata surya penuh misteri. "Adi misteri apa yang kamu maksud, menurutku tidak ada yang aneh dengan tata surya". Teman-teman yang lain ikut mengangguk. Mereka juga tidak mengerti. "Maksudku adalah banyak pengetahuan di luar angkasa sana contohnya bintang yang kita lihat pada malam hari adalah berwarna putih, tetapi sebenarnya bintang memiliki banyak warna seperti merah kuning dan biru". Adi menjelaskan kepada teman-temannya. Wah kamu pintar sekali ya. "Aku baru tahu kalau bintang juga memiliki warna selain putih". Puji Lani. "Terima kasih teman-teman aku juga baru mengetahuinya setelah membaca ensiklopedia tentang tata surya". "Apakah aku boleh meminjam bukumu Di, Aku juga ingin membacanya". Tanya Made. Andi pun meminjamkan bukunya kepada Made dan teman-teman yang lainnya. Mereka kembali berdiskusi tentang tata surya setelah selesai mengerjakan tugas. Teman-teman Adi jadi ikut menyukai tata surya dan ingin mengetahui banyak hal tentang tata surya seperti Adi.

1. Siapakah tokoh utama dan tokoh pendukung dalam cerita tersebut?
2. Bagaimana tuturan dan tindakan tokoh pada cerita tersebut? ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. Tokoh Utama Adi

tokoh pendukung teman2 Adi

2. ?

Penjelasan:

maaf gak kena jawab

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ekkasianturi5 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 08 Jun 23