Berikut ini adalah pertanyaan dari nathaniania552 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
1.simpati: Ayu adalah teman Ani yg sangat berprestasi. Besok adalah hari Pahlawan, ada berbagai lomba yang diadakan di sekolah. Ani mengusulkan agar Ayu mengikuti lomba cipta puisi.
Keesokannya, lomba berjalaan dg lancar. Hanya tinggal menunggu pengumuman pemenangnya. Tidak disangka ketika disebutkan, Ayu juara pertama. Ani yg mendengarnya ikut merasa senang dan memberi selamat kpd Ayu.
2.harapan: Setelah berjuang di ujian akhir semester, akhirnya kami dinyatakan naik kelas. Perasaan di dalam hati bercampur aduk, ada rasa bangga, haru namun juga ada sedikit sedih yang mengganjal. Bangga karena perjuangan belajar mempersiapkan diri menghadapi ujian akhirnya berbuah manis. Tekad dan kesungguhan diri untuk disiplin belajar dan berlatih terbayarkan.
Pembahasan
Cerita di atas hanya sebagai contoh saja. Tentu jika ini tugas sekolah maka kalian wajib menuliskan cerita sesuai dengan pengalaman diri sendiri, tentang keseruan apa yang dirasakan saat naik kelas, tentang harapan-harapan apa yang menyertai. Meski begitu, cerita di atas bisa dijadikan inspirasi dalam bercerita.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh batuahhendra dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Thu, 29 Jun 23