16. Perhatikan laporan hasil pengamatan berikut ! LAPORAN HASIL PENGAMATAN PERTUMBUHAN

Berikut ini adalah pertanyaan dari chaeunwoo11 pada mata pelajaran B. Indonesia untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

16. Perhatikan laporan hasil pengamatan berikut !LAPORAN HASIL PENGAMATAN PERTUMBUHAN BIJI CABAI
a) Objek pengamatan : biji cabai
b) Waktu pengamatan : 2 Mei s.d. 2 Juni 2021
c) Tempat pengamatan : SD Salman
d) Hasil :
- Pada hari ketiga muncul tunas.
- Pada hari kesepuluh tunas mencapai tinggi 1,5 cm.
- Pada hari keduapuluh tunas mencapai tinggi 3 cm.
Kesimpulan yang tepat untuk laporan pengamatan tersebut adalah....
A. Pengamatan yang dilakukan SD Salman
B. Pertumbuhan biji cabai dari hari ke hari semakin bertambah
C. Hasil pengamatan pertumbuhan biji cabai
D. Pengamatan biji cabai selama satu bulan
Perhatikan teks berikut ! untuk nomor 17 sampai dengan nomor 20
Hingga sampai saat ini Indonesia masih berjuang untuk melawan virus Covid-19.
Setiap harinya kasus angka positif Covid-19 bertambah. Masyarakat selalu diperingatkan
oleh pemerintah untuk mengikuti protokol kesehatan karena hal tersebut menjadi
kebutuhan kita semua.
Tentu tidak mudah untuk menghentikan penyebaran virus Covid-19. Untuk itu

kita dianjurkan untuk meningkatkan imun tubuh supaya dapat menangkal virus Covid-
19. Salah satu cara untuk meningkatkan imun tubuh adalah menerapkan pola hidup sehat.

Pola hidup sehat merupakan hal yang wajib kita lakukan, terutama pada masa
pandemi. Dengan memilah dan mengatur pola hidup yang sehat, tentunya tubuh kita akan
merasakan banyak manfaat. Kita hanya perlu memperhatikan kebiasaan kecil sehari-hari
dan mengubahnya supaya lebih bermanfaat untuk kesehatan tubuh
17. Pernyataan berikut ini yang merupakan simpulan informasi dari teks tersebut adalah . . . .
A. Sangat mudah untuk menghentikan penyebaran virus Covid-19
B. Hingga sampai saat ini Indonesia sudah keluar dari penyebaran virus Covid-19
C. Salah satu cara untuk meningkatkan imun tubuh adalah menerapkan pola hidup
sehat.
D. Pola hidup sehat hanya kita lakukan saat pandemic
18. Kalimat utama pada paragraf pertama adalah . . . .
A. Pola hidup sehat merupakan hal yang wajib kita lakukan
B. Indonesia masih berjuang untuk melawan virus Covid-19
C. Tidak mudah untuk menghentikan penyebaran virus Covid-19
D. Salah satu cara untuk meningkatkan imun tubuh adalah menerapkan pola hidup sehat
19. Sinonim kata yang digarisbawahi pada paragraf kedua adalah . . . .
A. melawan
B. menerima
C. membebaskan
D. mengizinkan
20. Makna kata yang bercetak tebal pada paragraf pertama adalah . . . .
A. Virus yang masuk ke dalam tubuh kita
B. Sistem kekebalan tubuh
C. Sel-sel
D. antibodi

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

16. C

17. C

18. A

19. Kata yang di garisbawahi nya mana?

20. Kata yang bercetak tebal nya mana?

Penjelasan:

Sekian terima kasih

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh renopratama182 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 06 Jul 22